Tips Mempercepat dan Menstabilkan IDM



Sebelum memulai tutorial Mempercepat IDM lebih cepat dan stabil, saya akan memberitahu Anda sesuatu tentang IDM. Kita tahu bahwa ada banyak alat download tapi IDM adalah aplikasi yang paling populer. Ada pengguna jutaan komputer yang menggunakan IDM di komputer atau laptop mereka untuk men-download file dari internet. Perangkat lunak ini mampu mempercepat proses download file hingga 5 kali lebih cepat dari browser default atau alat download lainnya. Dengan menggunakan IDM versi full,  bisa didownload di sini.
Oke berikut Tips Mempercepat dan Menstabilkan IDM yang akan dokterkomputer berikan : 

1. Mempercepat IDM dengan menggunakan IDM Optimizer

Cara mempercepat idm Yang pertama adalah dengan menggunakan bantuan program software optimizer IDM yang mampu mempercepat proses dengan melakukan Tweak IDM download secara otomatis dari pengaturan default yang ada di internet download manager, silahkan ikuti berikut cara.
  • Download IDM Optimizer
  • Jalankan IDM Optimizer
  • Langsung klik Maximize Now!
  • Jika sukses anda akan disuruh merestart IDM anda
  • Restart IDM anda
 

2. Mempercepat IDM dengan mengedit Registy Editor / regedit

Yang kedua adalah mengedit beberapa pengaturan di registry editor.
  • Buka run atau dengan cara Windows + R
  • Tulis "regedit" tanpa tanda kutip lalu OK
  • Pilih HKEY_CURRENT_USER => Software => Internet Download Manager => Connection Speed => Double klik dan pilih decimal value dan ubah menjadi 999999
  • Kemudian restart komputer anda.
 

3. Mempercepat IDM dengan merubah Pengaturan Proxy

Proxy adalah perantara jaringan dari permintaan klien ke server. Kecepatan download juga tergantung pada kualitas proxy. Jadi, pastikan Anda menggunakan proxy cukup baik dan dapat diandalkan untuk men-download file di IDM.
  • Buka situs HideMyAss.
  • Centang LOW pada Anonymity Level.
  • Pada Speed centang Fast.
  • Connection Time pilih Fast.
  • Update Result dan lihat hasilnya.
  • Di IDM, pilih menu Download > Options/ Opsi > Proxy/Socks > Isikan Proxy dan Port sesuai dengan yang didapatkan.
  • Kemudian restart IDM anda.
Oke sampai disini postingan dokterkomputer dengan Tips Mempercepat dan Menstabilkan IDM kalian dapat mempercepat hingga 180 % lebih cepat. Jika ada pertanyaan silahkan post pada kolom komentar.
0 Komentar untuk "Tips Mempercepat dan Menstabilkan IDM"

Back To Top